Mendapatkan Uang dari hobi buat desain

Punya bakat di bidang desain? Jika ya maka ada berita bagus untuk anda karena sekarang ada cara yang membuat anda kaya raya di internet. Yakni cafepress. Apa itu Cafepress? Cafepress adalah semacam toko online dimana anda hanya perlu mendesain produk anda sebagai merchandise, mug, kaos dll. Disini anda hanya perlu mengupload hasil desain anda dan bersiap akan ada pembeli yang mau mengambil produk anda.
Gampang bukan? Sebenarnya anda disini hanya berfungsi sebagai penyumbang ide dan hanya memperoleh laba dari hasil income penjualan gambar kaos milik anda. Disini anda dapat menjual sesuai dengan harga sesuai keinginan anda. Misalnya, anda mempunyai harga dasar 20 dolar. Tetapi anda menjual dengan 25 dolar maka anda akan mendapat income 5 dolar per penjualan.
Cara daftarnya di sini.
Langkah berikutnya isi formnya danselanjutnya pilih OPEN YOUR SHOP.
Setelah itu pilihlah BASIC SHOP (untuk yang gratis)
Setelah itu pilih BUILD YOUR SHOP dan selamat bersenang-senang

atau mau shop yang lebih sederhana dan bisa digunakan untuk semua produk. cara daftarnya di sini.
langkah berikutnya anda hanya mengisikan nama shop dan email anda lalu pilih CREATE MY SHOP
setelah itu ikuti petunjuk untuk mengupload desain anda.
(namun kelemahan shop ini harga sudah ditentukan oleh cafepress)

*penting
disarankan desain atau gambar dalam bentuk .png
dan buat desain se simple mungkin.
SELAMAT MENCOBA !!

sumber : helpmysuperstudent.blogspot.com

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment

Berkomentarlah yang baik demi kenyamanan anda!!

Design Downloaded from Free Blogger Templates | Free Website Templates
Free Blogger Templates Free Joomla TemplatesFree Blogger TemplatesFree Website TemplatesFree Wordpress Themes TemplatesFree CSS TemplatesFree Wordpress ThemesFree CSS Templates dreamweaver